Kampus Terbaik Asia, setiap tahun lulusan pasti siswa/i akan memilih universitas terbaik nah kami akan merekomendasikan beberapa kampus terbaik di asia yang harus kalian coba daftarkan guys. Kami merekomendasikan universitas ini berdasarkan rangking dari QS World University 2024.

1. National University of Singapore

National University of Singapore in Queenstown | Expedia.co.in

Di bangun di tahun 1905 sebagai Sekolah Kedokteran Pemerintahan Negara Liga Melayu dan Permukiman Selat, NUS ialah lembaga pendidikan tinggi paling tua di Singapura. Menurut beberapa rangking, ini dipandang seperti salah satunya kampus terbaik di Asia-Pasifik dan di dunia.

  • Rangking Dunia : 8
  • Di bangun : 1980
  • Asal Negara : Singapura
  • Alamat : 21 Lower Kent Ridge Rd, Singapura 119077
  • Biaya Kuliah Sarjana : ± 38.200 SGD

 

 

 

 

 

 

2. Peking University

15 Captivating Facts About Peking University - Facts.net

Peking University di bangun di tahun 1898 sebagai Kampus Metropolitan Hijau (Imperial University of Peking) sepanjang Di nasti Qing di bawah lindungan reformasi pendidikan yang sudah di lakukan oleh Kaisar Guangxu. Kampus ini dibangun tujuan mempromokan pendidikan kekinian dan ilmiah di Tiongkok.

  • Rangking Dunia : 17
  • Di bangun : 1898
  • Asal Negara : China
  • Alamat : 5 Yiheyuan Rd, Haidian District, Beijing, Tiongkok, 100871
  • Biaya Kuliah Sarjana : ± 28.000 CNY

3. Tsinghua University

Tsinghua University – Acceptance Rate, Ranking, Tuition (2024) - College  Transitions

Tsinghua University China berdiri pada 1911, berawal dari pemberontakan boxer, yaitu gerakan anti imperialisme yang dilakukan oleh para petinju. Pemberontakan ini mengakibatkan banyak kerugian yang dibebankan pada Tiongkok saat itu.

Pada akhirnya pemerintahan Tiongkok membayarkan kerugian kepada Amerika dengan jumlah 30 juta USD dan ganti rugi lainnya. Ganti rugi tersebut di nilai berlebihan. Dan melalui beberapa negosiasi akhirnya menuai kesepakatan pengurangan ganti rugi dengan syarat dana tersebut di unakan untuk beasiswa para mahasiswa Tongkok untuk belajar di Amerika.

Maka dengan menggunakan dana tersebut, perguruan tinggi Tsinghua didirikan. Awalnya sekolah ini hanya dugunakan untuk mempersiapkan mahasiswa yang akan belajar ke Amerika Serikat. Dan pada 1925 baru membentuk departemen perguruan tinggi yang memulai riset.

Perang dunia ke 2 menjadikan universitas ini bergabung Peking University, dan Nankai University untuk dijadikan universitas sementara selama perang berlangsung. Setelah perang berakhir universitas ini kembali ke Beijing.

  • Rangking Dunia : 25
  • Di bangun : 1911
  • Asal Negara : China
  • Alamat : 30 Shuangqing Rd, Haidian District, Beijing, Tiongkok, 100190
  • Biaya Kuliah Sarjana : ± 28.000 CNY

4. Nanyang Technology University, Singapore

Admissions | NTU Singapore

NTU ini populer dengan sekolah tehniknya yang paling besar di Singapura. Versi QS World University Rangkings 2024 tampilkan NTU sebagai kampus terbaik ke-26 di dunia, loh! Di sokong oleh sarana universitas yang bagus, kampus ini memicu sektor penelitian. Kampus ini mempunyai sekitaran 33 ribu mahasiswa sarjana dan pascasarjana yang kuliah di beberapa fakultas, seperti fakultas tehnik, fakultas usaha, dan fakultas pengetahuan sosial.

Jalur favorite di NTU ialah Pengetahuan computer. Jalur itu adalah salah satunya yang terbaik di dunia. Yang tidak kalah jumlahnya di sukai calon mahasiswa ialah program MBA NTU.

  • Rangking Dunia : 26
  • Di bangun : 1991
  • Asal Negara : Singapura
  • Alamat : 50 Nanyang Ave, Singapura 639798
  • Biaya Kuliah Sarjana : ± 7.850 SGD

 

 

5. The University of Hong Kong

The University of Hong Kong Vision | Times Higher Education (THE)

Gubernur Sir Frederick Lugard telah mengusulkan untuk mendirikan sebuah universitas di Hongkong agar bisa bersaing dengan perguruan tinggi di Tiongkok. Pemerintah Hongkong dan pebisnis di Cina selatan, keduanya sama-sama bersemangat untuk mempelajari “rahasia sukses Barat”, juga memberikan dukungan. Charles Eliot di angkat sebagai Wakil Rektor pertama.

Sebagai Gubernur Hongkong, Lugard meletakkan batu pondasi dari bangunan utama pada tanggal 16 Maret 1910 dan berharap bahwa universitas ini akan mendidik lebih banyak orang-orang Cina di Inggris dengan “nilai-nilai imperial”, sebagai lawan dari negara-negara Barat lainnya. The University of Hongkong resmi di buka pada 11 Oktober 1912. Universitas ini awalnya di bangun sebagai lembaga khusus laki-laki. Mahasiswa perempuan pertama di terima sepuluh tahun kemudian.

  • Rangking Dunia : 26
  • Di bangun : 1911
  • Asal Negara :Hong Kong SAR
  • Alamat : Pok Fu Lam, Hong Kong
  • Biaya Kuliah Sarjana : ± 42.100 HKD

 

Itulah daftar kampus  terbaik asia tahun 2024, bagaimana apakah kalian berminat untuk melanjutkan perjalanan dalam pelajaran ke negara ini ? Terima kasih telah membaca artikel ini semoga kalian semangat terus menggapai cita cita.

BACA JUGA : Universitas Terbaik Malaysia
BACA JUGA : Pantai Terbaik Bali